Harga Helm KYT Terbaru 2016 - Sebagai pengguna sekaligus pecinta motor, tentu anda sudah sangat kenal dengan merk pelindung kepala bagi pengendara yang satu ini. Bahkan di balapan motogp, mereka sudah mampu menembus ketatnya aturan untuk menjadi sponsor resmi salah satu pembalap.
Berbicara soal kualitas helm KYT maka itu sudah pasti teruji dan pengujinya pun bukan cuma di labaoratorium pabrikanya. Masyarakat sebagai pengguna langsung serta rider yang disponsorinya sudah memberi banyak testimoni mengenai kualitas ketahanan dan kemampuan menahan benturan dari helm yang satu ini. Di Indonesia KYT sudah menjadi semacam merek nomor satu, itu terbukti ketika kita di jalanan maka kalau ada merek ini akan terlihat sangat mewah.
Bukan karena hanya sekedar harga yang lumayan mahal tapi juga dari sisi model yang bagus dilijat. Warna dan aksen serta aksesoris yang dibuat oleh pabrikannya juga sangat bagus. Kalau anda ingin mencoba membeli salah satunya, silahkan lihat dulu daftar harga terbaru helm KYT semua model di bawah :
KYT VR1 = 380.000
KYT V2R = 360.000
KYT R8 Matic = 325.500
KYT RC Seven = 315.000
KYT Runner 2 = -
KYT C4 Tech = 1.191.840
KYT Alpha Venom = 425.000
KYT E-Race = 1.760.000
KYT X Rocket = 250.000
KYT Vendeta 2 = 550.000
KYT Moto-R = 530.000
KYT Cross Pro = 360.000
KYT Cross Pro Junior = 400.000
KYT Cross Over = 480.000
KYT Scorpion 2 = 305.000
KYT 2 Vision = 300.000
KYT Romeo = 230.000
KYT Juliet = 285.000
KYT DJ Maru = 230.000
KYT Sportivo = 285.000
KYT Viera = -
KYT Forza = 290.000
KYT Azonic = -
KYT Jet = 230.000
KYT Foxer = 190.000
KYT SK one (graphic) = 270.000
KYT Pro 2Vision = 230.000
KYT Scorpion King = 270.000
KYT Renova = 285.000
KYT Scorpy Z 2 = 255.000
KYT Venom Rider = 230,000
KYT Galaxy Slide = 265.000
KYT Mine = 380.000
KYT Forever = 340.000
KYT M-Tech (set) = 460.000
KYT RRX = 495.000
Di antara banyaknya model yang tersaji di atas, kita bisa menyebutkan harga helm KYT yang termahal yaitu seri E-Race, memang karena peruntukannya untu balapan. Sedangkan yang termurah ada beberapa seri model, tapi yang paling laris tentu adalah KYT seri DJ Maru yang cukup melegenda di kalangan pengguna motor harian.
Helm jenis full face produksi KYT juga lumayan bagus dan berkualitas tinggi, hal ini juga menjadi daya tarik para crosser di tanah air. Mungkin itu saja dulu mengenai merek ini, namun kami akan mengulas merek lainnya di posting berikutnya. Sebagai referensi tambahan silahkan baca spesifikasi dan harga motor Honda CB150R StreetFire yang bersaing ketat dengan Yamaha Vixion Lightning untuk menguasai pasar motor sport di Indonesia. Akan menarik dilihat di jalanan kalau anda pakai motor keren dan juga helm keren..!
0 Response to "Daftar Harga Helm KYT Terbaru 2016 Update Bulan Ini Semua Model"
Posting Komentar