Yamaha R25 Special Edition Dengan Tampilan Lebih Garang - Pada awal April 2015, PT Yamaha Indonesia Motorcycle Manufacturer memasarkan varian special edition dari Yamaha R25. Adapun Yamaha R25 Special Edition ini hadir dengan sejumlah pembeda dengan versi standarnya. Yang cukup menggiurkan, harga Yamaha R25 Special Edition ini dibanderol sama dengan versi standarnya!
Perbedaan Yamaha R25 Special Edition dengan versi standar juga cukup banyak, antara lain:
Perbedaan Yamaha R25 Special Edition dengan versi standar juga cukup banyak, antara lain:
- Velg Chemco depan-belakang berukuran 3/17 dan 4,5/17 inci dengan ban IRC.
- Knalpot Akrapovic Slip-on original
- Striping special edition R25
- Fender Elimination di belakang
- Master rem + Kaliper rem Nissin.
Dengan nilai modifikasi mencapai Rp. 8 jutaan (estimasi), mengapa harga Yamaha R25 Special Edition ini dibanderol lebih murah? Apalagi varian ini hanya dipasarkan 100 unit saja.
Yamaha R25 Special Edition & Sejumlah Perbedaannnya
Selidik punya selidik ternyata basis produksi R25 yang dipakai adalah rakitan tahun 2014. Hitung-hitung sebagai penghabisan stok lama yang di modif hingga value nya bertambah. Nah, bagaimana? tertarik untuk membeli R25 special edition ini?
Demikianlah informasi mengenai Yamaha R25 Special Edition Dengan Tampilan Lebih Garang. Semoga bermanfaat :-)
Artikel otomoch lainnya mengenai:
Demikianlah informasi mengenai Yamaha R25 Special Edition Dengan Tampilan Lebih Garang. Semoga bermanfaat :-)
Artikel otomoch lainnya mengenai:
0 Response to "Yamaha R25 Special Edition Dengan Tampilan Lebih Garang"
Posting Komentar